Wako Payakumbuh Zulmaeta Serahkan 2500 Paket Ramadan Baznas Kepada Warga
Pemerintah Kota Payakumbuh melalui Wali Kota Payakumbuh Zulmaeta menyerahkan sebanyak 2500 paket Ramadan Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) kepada warga di Halaman Balai Kota Payakumbuh pada Kamis, (13/3/2025). “Alhamdulillah, hari ini saya menyalurkan paket sembako kepada warga kita yang membutuhkan,”…
Read More